Kamis, Januari 27, 2011

Kesaksian Mantan Gembala Gereja & Penginjil

Tadinya saya ragu untuk menuliskan kisah ini, karena saya takut terjebak dalam rasa & sifat riya..Tetapi setelah membaca posting Kisah Kesaksian 4 Orang Gembala yang kembali ke agamanya masing-masing yang diposting di Yesus.net & Kebenaran.net, ini merupakan sebuah pengungkapan secara jujur & berani atas praktek rohani Gereja yang sebenarnya rahasia & tidak diketahui oleh banyak pihak termasuk umat Kristiani sendiri. Karena saya melihat ada upaya penyangkalan kebenaran oleh kalangan-kalangan tertentu umat Kristiani di forum...

Rabu, Januari 26, 2011

Penemuan Islam Yang Menggoncang Dunia

Kehidupan modern tak lepas dari penemuan-penemuan ilmuwan muslim. Proyek 1001 kembali mengingatkan sejarah 1000 tahun warisan muslim yang terlupakan.“Ada sebuah lubang dalam ilmu pengetahuan manusia, melompat dari zaman Renaisans langsung kepada Yunani,” ujar Chairman Yayasan Sains, Teknologi dan Peradaban Profesor Salim al-Hassani pemimpin 1001 Penemuan.Saat ini Penemuan 1001 sedang pameran di Museum Sains London. Hassani mengharapkan pameran tersebut akan menegaskan kembali kontribusi peradaban non-barat, seperti kerajaan muslim yang suatu waktu...

Minggu, Januari 23, 2011

Jaw Mei Hwa : Ancaman dan Siksaan Tak Menggogahkan Keislamanku

SAYA dilahirkan dari keluarga Nasrani yang fanatik, 23 April 1977 di Palembang, Sumatra Selatan. Tetapi sebagai anak sulung, saya telah dipersiapkan menjadi pewaris ajaran agama nenek moyang kami, yaitu Budha. Oleh karenanya, sejak dini saya dididik dan ditempa dengan ajaran-ajaran Sidharta Budha GautamaSebaliknya, lingkungan masyarakat tempat tinggal kami didominasi penduduk pribumi yang notabene kaum muslim. Mereka cukup konsisten dengan agamanya. Itu dapat saya saksikan dengan aktivitas kegiatan-kegiatan keagamaan dan kemasyarakatan...

Kisah Islam Mantan Bintang Pop Terkenal ‘Yusuf Islam’

Kisah seorang artis yang bernama Cat Stevens yang (alhamdulillah) menjadi seorang muslim, kemudian ia dipanggil dengan nama Yusuf Islam. Inilah kisahnya seperti yang ia ceritakan, kami menukilnya secara ringkas."Aku terlahir dari sebuah rumah tangga Nasrani yang berpandangan materialis. Aku tumbuh besar seperti mereka. Setelah dewasa, muncul kekagumanku melihat para artis yang aku saksikan lewat berbagai media massa...

Sabtu, Januari 22, 2011

LIMA RESEP PENAWAR STRESS

Bismillah Walhamdulillah Was Salaatu Was Salaam 'ala RasulillahNumber: isnet/807; Att: is-mod, is-lam, mus-lim Jamaah sekalian yang dimuliakan Allah. Stress adalah persoalan yangpaling sering menimpa manusia. Entah itu karena pekerjaan, masalah pribadidan seribu satu persoalan yang lain. Bagi kita yang hidup di negeri orang,yang jauh dari keluarga, yang tidak ada teman bercanda, maka kemungkinanterserang stress jauh lebih besar dari pada yang tinggal di negeri sendiri.Sering untuk mengurangi stress, orang lantas mengambil jalan pintas, minumobat-obat...

Jumat, Januari 21, 2011

10 Misteri Dunia Yang Belum Terpecah

Sejarah merupakan salah satu faktor yang penting untuk menentukan keberhasilan umat manusia saat ini, namun seiring berjalannya waktu sejarah itu kian terlupakan hingga sebuah peradaban hanya akan berakhir menjadi sebuah mitos saja. Ada banyak misteri di masa lalu kita yang tua, tapi mungkin ada petunjuk untuk mengetahui masa lalu di seluruh dunia dalam bentuk puing kota, bangunan kuno, hieroglif, karya seni, dan banyak...